Yandri Susanto Jadwalkan Pembukaan Rakornas dan Workshop PAN

Selain Presiden Jokowi, Yandri menyebut akan hadir Menteri BUMN Erick Thohir, Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo hingga Wali Kota Solo Gibran Rakabuming Raka

Feb 23, 2023 - 20:47
Yandri Susanto Jadwalkan Pembukaan Rakornas dan Workshop PAN
Home Berita Jabodetabek Internasional detikX Kolom Blak Blakan Pro Kontra Infografis Foto Video Indeks Adsmart Terpopuler Hoax or Not Suara Pembaca Pemilu 2024 The Matchmaker ADVERTISEMENT detikNews Pemilu PAN Akan Gelar Rakornas di Jateng, Ada kejutan Capres-Cawapres! Dwi Rahmawati - detikNews Kamis, 23 Feb 2023 10:10 WIB Foto: Wakil Ketua PAN Yandri Susanto. (Anggi-detikcom)

NUSADAILY.COM – JAKARTA - akan ada kejutan terkait capres dan cawapres acara berlangsung pada 26-28 Februari 2023 mendatang. Presiden Joko Widodo dijadwalkan hadir pada pembukaan Rakornas dan Workshop itu.

"Insyaallah Pak Presiden Jokowi akan hadir pada pembukaan Rakornas dan Workshop PAN di Semarang nanti," kata Waketum PAN Yandri Susanto dalam keterangannya, Kamis (23/2/2023).

BACA JUGA : Puluhan Warga Gusuran JIS Tempati Kampung Bayam

Selain Presiden Jokowi, Yandri menyebut akan hadir Menteri BUMN Erick Thohir, Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo hingga Wali Kota Solo Gibran Rakabuming Raka.

Politikus yang juga menjabat sebagai Wakil Ketua MPR RI menyebut akan ada kejutan capres dan cawapres di Rakornas. Peluang terbuka PAN bakal mendeklarasikan capres yang diusung.

"Di Rakornas nanti kemungkinan akan ada kejutan terkait capres dan cawapres yang akan diusung oleh PAN pada Pemilu 2024 nanti," ucapnya.dilansir dari detik.com

PAN menargetkan perolehan 65 kursi DPR RI pada Pemilu mendatang. Saat ini, PAN telah menempatkan wakilnya di Senayan sebanyak 44 kursi.

"Kami sangat optimistis target 65 kursi DPR RI bisa tercapai pada Pemilu 2024 nanti," katanya.

BACA JUGA : Hakim PN Jakbar Skors Sidang Usai Teddy Minahasa Tak Juga...

Dalam kesempatan berbeda, Ketua Panitia Workshop Anthari Gauthi menyebut Rakornas dan Workshop yang berlangsung pada 26 - 28 Februari 2023 ini akan diikuti sekitar 2.000 kader PAN dari seluruh Indonesia.
Mereka terdiri pengurus DPP PAN, eksekutif PAN, anggota DPR RI, DPRD I dan DPRD II, Bacaleg DPR RI serta para Ketua Ketua DPD PAN se -Indonesia.

"Acara ini sangat penting bagi kader-kader partai karena Ketum PAN Pak Zulkifli Hasan akan memberikan arahan khusus mengingat pemilu tinggal beberapa bulan lagi," tegas Athari yang juga anggota DPR RI FPAN.(ris)