Gempa M 5,2 Guncang Banten Pagi Ini, BMKG: Tidak Berpotensi Tsunami

Gempa dilaporkan terjadi pada pukul 07.35 WIB. Titik koordinat gempa 7.43 LS-105.88 BT dengan kedalaman gempa 10 km.

Feb 7, 2023 - 16:33
Gempa M 5,2 Guncang Banten Pagi Ini, BMKG: Tidak Berpotensi Tsunami
Gempa Banten/ BMKG

NUSADAILY.COM – JAKARTA - Gempa magnitudo (M) 5,2 mengguncang Banten pagi ini. BMKG ungkap gempa tidak berpotensi menimbulkan gelombang tsunami.

BACA JUGA : Gempa Turki-Suriah Diprediksi Bakal Makan Korban Jiwa Tembus...

"Tidak berpotensi tsunami," tulis BMKG di situs resminya, Selasa (7/2/2023).

Dilansir dari detik.com, gempa dilaporkan terjadi pada pukul 07.35 WIB. Titik koordinat gempa 7.43 LS-105.88 BT dengan kedalaman gempa 10 km.

"66 km Tenggara MUARABINUANGEUN-BANTEN," tulis BMKG.

BACA JUGA : Bunda Corla Jatuh Sakit di Jerman, Ivan Gunawan Perlihatkan Kondisi Terkini

Belum ada informasi lebih lanjut mengenai dampak gempa. (ros)